Mabes TNI Gelar Upacara Bendera Harkitnas ke-111

Spread the love

Jurnalline.com, Puspen TNI – Markas Besar Tentara Nasional Indonesia (Mabes TNI) menggelar upacara bendera memperingati Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) ke-111tahun 2019. Bertindak selaku Inspektur Upacara Perwira Staf Ahli Tingkat III Bidang Hubungan Internasional Panglima TNI, Marsda TNI Dwi Fajariyanto, diikuti oleh ratusan Prajurit dan PNS di lingkungan Mabes TNI, bertempat di Lapangan B3 Mabes TNI Cilangkap, Jakarta Timur, Senin (20/5/2019).

Penulis : Fram
Editor : Ndre
Autentikasi :
Kabidpenum Puspen TNI.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.