Jurnalline.com, Langowan (MINAHASA) — Dilaksanakan dua sesi hari ini, Rabu 23-24/08/2023) dimulai Simulasi Try Out Asesment Nasional Berbasis Komputer ANBK tahun 2023 yang diikuti sekitar 45 siswa dan siswi SMA Negeri 2 Langowan.
Hal ini dikatakan Kepsek Hernie Novi Paendong, S.Pd kepada wartawan media ini. “Ada Sekitar 45 siswa dan siswi yang sedang mengikuti Simulasi Try Out Asesment Nasional Berbasis Komputer ANBK tahun 2023 diantaranya Kegiatan (Literasi) maupun (Numerasi).” Ujar Kepsek Novi
Menjadi harapan Semua siswa yang ikut harus siap ,dimana akan mengukur kemampuan siswa di berbagai mata pelajaran.
“Satu tujuan dan utama Simulasi ANBK ini upaya untuk mengukur kemampuan kognitif para siswa membaca dan Numerasi,”
Adapun diketahui bahwa pelaksanaan ANBK ini dirancang dan dilaksanakan oleh Kemendikbud sebagai pengganti Ujian Nasional (UN) yang terdiri dari tiga instrumen, yaitu: Asesmen Kompetensi Minimum (AKM).
Dengan Adanya ANBK tersebut, dapat mengetahui perbaikan kualitas belajar-mengajar yang mana yang perlu ditingkatkan lagi.
“Apabila proses belajar mengajar berjalan dengan baik tentunya hasil belajar murid juga akan maksimal.” Kuncinya
(IskandarEffendy)
Copyright © 2017 Jurnalline Cyber Media