Ibadah Nataru Pemdes Kayuwatu dan Wineru Aman dan Penuh Makna

Spread the love

Jurnalline.com, Minahasa — Memaknai Hari Natal tahun 2025 dan Menapaki Tahun Baru 2026 yang penuh Berkah dan Harapan Kumtua Wineru, Herman Supriatna menyampaikan Bupati Minahasa Robby Dondokambey kepada seluruh masyarakat untuk kiranya dapat memaknai Natal 2025 dan menyambut Tahun Baru 2026 adalah mengajak masyarakat untuk merayakan Natal dengan penuh rasa syukur,

Hal ini dikatakannya dalam Sambutan Dalam Perayaan Ibadah Tahun Baru (01/01/2026) kepada warga jemaat Gereja GPDI ‘Sekina’ desa Kayuwatu Kecamatan Kakas kab. Minahasa dengan Ibadah Tahun Baru yang dipimpin oleh
Pdt. Denny Sumual, S.Th.

“Memaknai Nataru dengan Kesederhanaan, dan memperkuat semangat kasih serta persatuan.
Berikut adalah poin-poin penting dari pesan Bupati Minahasa (Robby Dondokambey) dan jajaran pemerintahannya. ” Ujar Kumtua Kayu watu Noldy Warangkiran

Lanjutnya Makna Syukur dan Kesederhanaan, lanjut dikatakan Kumtua Kayu watu mengutip pesan Bupati Robby Dondokambey (RD) sembari mengajak warga untuk memaknai Natal dan Tahun Baru dengan penuh rasa syukur atas berkat yang diterima dan merayakannya dalam suasana kesederhanaan, bukan dengan hura-hura yang berlebihan.

Menambahkan pentingnya kolaborasi antara masyarakat dalam pembangunan keberlanjutan didesa, disisi lain pentingnya menjaga Persatuan dan Kesatuan ditengah masyarakat, terus menjalin
Kerjasama antara umat sebab diantara perbedaan indahnya keberagaman antara masyarakat.

Senada dikatakan Kumtua Wineru, kecamatan Kakas saat akan mengikuti Ibadah Tahun Baru di Gereja Pantekosta Wineru, bpk. Herman Supriatna juga memberikan apresiasi karena pelaksanaan Natal dan Tahun Baru 2026 berjalan lancar dan aman.

Membacakan sambutan Pemerintah Kabupaten dimoment Tahun Baru 01 Januari2026 Pesan Damai dan Toleransi: Pemerintah Kabupaten menekankan pentingnya merayakan ibadah Natal dan Tahun baru dengan damai dan saling menghormati antar umat beragama, mencerminkan pesan damai dan kasih Kristus.

Harapan dan Optimisme menapaki Tahun Baru ini, masyarakat diajak untuk menyambutnya dengan semangat baru, optimisme, dan harapan yang tidak pernah padam.

“Utama dalam Menjaga Keamanan dan Ketertiban secara keseluruhan, pesannya berfokus pada nilai-nilai spiritual dan sosial untuk menciptakan suasana perayaan yang damai, penuh kasih, dan berdampak positif bagi seluruh masyarakat Minahasa. (EffendyIskandar)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.