BLTDesa Tumaratas Dua Berlanjut Bukti Perhatian Pemdes Pada Kesejahteraan Masyarakat

Spread the love

Jurnalline.com, MINAHASA – Pembangunan desa Tumaratas dua kec.Langowan barat kab.Minahasa diharapkan akan semakin maju dan memberikan tingkat kesejahteraan terhadap warga masyarakatnya, dengan dikucurkan program BLTDDesa tahun anggaran 2022 kepada sekitar 100KPM.

“Sesuai dengan Hasil Musyawarah, selain BLTDesa juga dilaksanakan pekerjaan
320meter akses prioritas jalan perkebunan pertanian.” Tukas Kuntua Rocky woran yang kembali terpilih sebagai Hukum tua di Pilhut2022.

“Pemerintah Desa Tumaratas Dua, Kecamatan Langowan Barat terkait program Bantuan Dana Desa tahun anggaran 2022, disalurkan kepada sekitar 100 Keluarga penerima manfaat (KPM) terdampak pandemi Covid 19 selama 1 tahun dikalikan 300ribu Rp400juta BLTDesa Tumaratas Dua Berlanjut Bukti Perhatian Pemdes Pada Kesejahteraan Masyarakat.

Sementara itu Harmen Longkutoy, (92tahun) sekaligus ketua LKMD dan Tokoh Masyarakat desa Tumaratas, saat berbincang bincang bersama dengan awak media memberi apresiasi atas dukungan kegotongroyongan seluruh masyarakat yang telah bersama sama dalam membangun desa Tumaraas dua sejak dimekarkan.

Masukan dukungan pemikiran semangat disiplin dalam membangun desa, juga bergandengan tangan membangun desa sosok Pak Harmen Longkutoy, yang juga merupakan salah satu pendukung saat Pilhut pertama tersebut.

“Berdoa dan Mengucap Syukur, menjadi moto sosok pekerja keras tersebut dan menjadi harapan selalu
Menggerakan seluruh elemen masyarakat dan motor penggerak selain pemikiran, materi dan dukungan adalah selain guru adalah merupakan orang tua dalam berbagi pengetahuan dalam membangun desa.” Imbuh Kuntua Woran

Adapun terkait dengan BLTDD tahun 2022 ada pengurangan 50kpm dari sebelumnya 150KPM masyarakat penerima bantuan langsung tunai. “Bagi kepala keluarga yang tidak diakomodir jangan berkecil hati sebab akan dialihkan ke bantuan lain seperti bantuan pangan tunai, pkh, perumahan, beasiswa, dan lainnya.” Tukasnya.

BLTDD bisa saja tahun ini usai namun bansos lain tetap berlanjut terus, karenanya mari terus bersama dalam membangun desa.

“Dalam hal perhatiannya kepada Koperasi desa, dirinya juga berharap koperasi akan tumbuh dalam peningkatan ekonomi masyrakat. Selain pengembangan BUMDesa Koperasi desa juga diharapkan akan semakin berkembang.” Tandas woran

(IskandarEffendy)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.